New Variant of DODOL

Siapa ceh orang Indonesia yang gak tau Dodol. Makanan yang menjadi oleh-oleh khas Garut ini sudah banyak penggemarnya tidak hanya bagi kalangan orang tua, tapi juga di kalangan anak muda. 
Bagi mereka yang belum tau apa itu dodol, Dodol adalah sejenis makanan yang dikategorikan dalam jenis makanan manis. Untuk membuat dodol yang bermutu tinggi cukup sulit karena proses pembuatannya yang lama dan membutuhkan keahlian. Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat dodol terdiri dari santan kelapa, tepung beras,gula pasir, gula merah dan garam. Namun sekarang dodol tidak lagi dibuat dengan rasa yang itu-itu saja. Ada banyak varian rasa dari dodol itu sendiri seperti, dodol nangka, dodol durian, dodol sirsak, sampai dodol dengan isi coklat atau biasa disebut ChocoDol yang biasanya digemari oleh para muda-mudi.
Dodol Kentang UPPKS rasa durian, pandan, gula aren, alpokat, dan nenas
Dengan semakin banyaknya penggemar penikmat dodol, maka para pengusaha Jambi mencoba untuk berinovasi dalam pembuatan dodol hingga terciptalah Dodol Kentang dengan berbagai varian rasa. Dodol kentang tersebut diberi nama Dodol Kentang UPPKS, dimana komposisi utamanya adalah kentang. Untuk rasanya terdiri dari 6 rasa, yaitu rasa durian, strawberry, pandan, gula aren, alpokat, pandan, dan nenas.  
Dodol yang lahir di daerah Lubuk Nagonang, Jambi ini sudah terdaftar di departement kesehatan dan sudah terjamin kehalalannya.
Bila kamu tertarik dan ingin mencoba bagaimana rasa dari dodol kentang ini silahkan melakukan pemesanan di nomor telephone 085266566606.. ^_^

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review Resep Bunda Catering Bandung

Berawal Dari Keahliannya dalam PERTANIAN

The Story with 'Pelabuhan Ratu'